PATI – Penanganan kasus hukum yang menimpa warga Pati, Utomo, terus menuai sorotan. Kali ini, giliran kuasa hukum Utomo, Nur Said, SH, MH, CPM, yang angkat bicara mengenai potensi pelanggaran prinsip hukum dalam proses penanganan perkara.
Dalam keterangannya kepada...
PATI - Sengketa hukum tengah menyeret nama seorang warga Pati, Utomo, setelah dilaporkan oleh Siti Fatimah Al Zana Nur Fatimah ke Polda Jawa Tengah atas dugaan penipuan atau penggelapan berdasarkan kwitansi tertanggal 26 November 2016 senilai Rp 1,75 miliar.
Namun,...
BATANG – Proses mediasi perkara perdata antara CV New Kuda Mas dan PT KCC Glass Indonesia di Pengadilan Negeri (PN) Batang resmi mengalami jalan buntu. Perkara bernomor 26/Pdt.G/2025/PN Btg itu kini memasuki babak baru, setelah kuasa hukum Penggugat...
SEMARANG TRANKONMASINEWS - Heri Sasongko, pemilik saham PSIS Semarang, melalui kuasa hukumnya, Davin Pramasdita, SH, MH & Partners telah melayangkan gugatan kepada direksi PT Mahesa Jenar Semarang (MJS) di Pengadilan Negeri (PN) Semarang.
Gugatan itu terkait tak adanya transparansi laporan...
SEMARANG TRANKINMASINEWS.COM - Sejumlah 11 Mahasiswa jurusan Ilmu Komunikasi Universitas Semarang (USM) menggelar Pelatihan Penulisan Content Produk di SMK Negeri 1 Semarang.
Pelatihan ini mengusung tema “Strategi Sukses Penulisan Konten untuk Meningkatkan Brand Awareness dan Penjualan," diikuti sejumlah 72 peserta...
Hendi Ingin UMKM Kendal Naik Kelas Kemudahkan Transaksi di E-Katalog
SEMARANG TRANKONMASINEWS.COM
Kepala Lembaga Kebijakan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) Hendrar Prihadi atau yang akrab dipanggil Hendi menyatakan, bahwa transaksi melalui katalog elektronik (E-Katalog) lebih simpel dan cepat.
Hal ini disampaikan Hendi dalam acara...
SEMARANG TRANKONMASINEWS.COM
Liga SMAPA atau Liga Sepakbola antar kelas di SMA Negeri 4 Semarang pertama kali digelar tahun 2007. Liga Smapa itu sendiri merupakan agenda tahunan yang disetiap tahunnya dilaksanakan bersamaan dengan HUT atau Ambalwarsa SMA Negeri 4 Semarang.
Liga SMAPA...