Bupati Demak Resmikan Sapras DAK 2023

Must Read
spot_img

TRANKONMASINEWS.COM – Demak – Bantuan Sarana dan Prasarana Dana Alokasi Khusus (DAK) Tahun anggaran 2023 diresmikan Bupati Demak Eisti’anah. Adapun peresmian yang dilakukan meliputi pembangunan dan revitalisasi gedung bagi 10 Sekolah Dasar dan 4 Sekolah Menengah Pertama di wilayah Kabupaten Demak yang selesai dengan baik.

Peresmian dipusatkan di SD Negeri Tlogopandogan 2 Kecamatan Gajah yang sekaligus meresmikan Gedung UKS dan Laboratorium di lembaga pendidikan tersebut, Senin (27/11/2023). Ujarnya saat dikonfirmasi oleh wartawan pada Selasa (28/11/23).

STOP NARKOBA DEMI ANAK-ANAK BANGSA YANG LUAR BIASA
STOP NARKOBA DEMI ANAK-ANAK BANGSA YANG LUAR BIASA

“Ini adalah suatu kehormatan dan kebanggaan bagi kita semua sekaligus menjadi langkah nyata dalam memajukan sektor pendidikan di Kabupaten Demak. Gedung- gedung ini bukan hanya sebagai struktur fisik, tetapi juga sebagai simbol komitmen untuk memberikan pendidikan yang lebih baik bagi anak- anak. Oleh karena itu, gedung ini sebagai tempat yang penuh semangat dan inspirasi,” kata Bupati Demak.

PROGO UNTUK KEMENANGAN PRABOWO GIBRAN
PROGO UNTUK KEMENANGAN PRABOWO GIBRAN

“Pelaksanaan DAK di bidang pendidikan menjadi landasan kuat untuk mengembangkan sistim pendidikan yang berkualitas dan inklusif, ”tambahnya.

MEDIA TRANKONMASINEWS MENYAJIKAN BERITA YANG OBYEKTIF,KREDIBEL DAN OUTENTIK
MEDIA TRANKONMASINEWS MENYAJIKAN BERITA YANG OBYEKTIF,KREDIBEL DAN OUTENTIK

Sementara itu, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) Kabupaten Demak Haris Wahyudi Ridwan menyampaikan, Dana Alokasi Khusus fisik bidang pendidikan adalah dana yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) yang dialokasikan kepada daerah tertentu untuk mendanai kebutuhan sarana dan prasarana satuan pendidikan dasar yang menjadi prioritas Nasional sebagai upaya pemenuhan standar sarana dan prasarana pendidikan.

AWALI SEGALA SESUATU DENGAN DOA
SELALU MENGAWALI DENGAN DOA

Dana Alokasi Khusus fisik bidang pendidikan SD dan SMP di Kabupaten Demak tahun anggaran 2023 dipergunakan untuk revitalisasi SD dan revitalisasi SMP, yang dikelola oleh OPD Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Demak sebesar Rp. 11.375.308.000 terdiri dari DAK Fisik SD Rp.7.980.862.000 dan DAK Fisik SMP Rp.3.394.446.000.

MARI SUKSESKAN PRABOWO-GIBRAN
MARI SUKSESKAN PRABOWO-GIBRAN

Untuk alokasi SD meliputi, SDN Sidoharjo 2 Kec Guntur, SDN Kedunguter Kec Karangtengah, SDN Kerangkulon 2 Kec Wonosalam, SDN Tlogopandogan 2 Kec Gajah, SDN Bulusari Kec Sayung, SDN Rejosari 1 Kec Karangtengah serta SDN Temuroso 1 Kec Guntur, SDN Ngemplak Kec Mranggen, SDN Sedo 3 Kec Demak dan SDN Sayung 3 Kec Sayung. Dan SMP dialokasikan SMPN 2 Karangtengah, SMPN 1 Karangawen dan SMPS Fathul Huda Sayung.28-11-2023(Pewarta: Hadi Purwono).

Ikuti terus Berita-berita dari media trankonmasinews.com

MEDIA TRANKONMASINEWS MENYAJIKAN BERITA YANG OBYEKTIF,KREDIBEL DAN OUTENTIK
MEDIA TRANKONMASINEWS MENYAJIKAN BERITA YANG OBYEKTIF,KREDIBEL DAN OUTENTIK

Youtube TV Channel :
– TRANKONMASI TV
– TRANKONMASI NASIONAL

Facebook: TRANKONMASI NASIONAL

Tik tok: TRANKONMASI NASIONAL

Instagram: TRANKONMASI NASIONAL

Twitter: TRANKONMASI NASIONAL

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Latest News

Korupsi Lapen 12 Miliar di Sampang, Polda Jatim: Sudah Ada Kerugian Negara

Puluhan Aktivis Yang Tergabung di LSM Lasbandra Mendatangi Polda Jatim Perihal Dugaan Perbuatan Melawan Hukum (PMH) Korupsi Lapen 12...
- Advertisement -spot_img

HotNews

Korupsi Lapen 12 Miliar di Sampang, Polda Jatim: Sudah Ada Kerugian Negara

Puluhan Aktivis Yang Tergabung di LSM Lasbandra Mendatangi Polda Jatim Perihal Dugaan Perbuatan Melawan Hukum (PMH) Korupsi Lapen 12 Miliar. (Foto: Varies) Trankonmasinews.com, SURABAYA -...

Kebakaran Hutan Los Angeles Masih Berbahaya, Angin Potensi Kencang

Trankonmasinews Badan Manajemen Darurat Federal (Federal Emergency Management Agency/FEMA) memperingatkan kebakaran hutan di Los Angeles, California, Amerika Serikat masih berbahaya. "Kebakaran hutan di wilayah Los Angeles tetap berbahaya,"...
Soegiharto Santoso

Laporan Polisi Dihentikan, Soegiharto Santoso Mengadu ke Propam, Kapolri, Kompolnas hingga Kemenko Polkam

Trankonmasinews Peristiwa kriminalisasi yang dialami Ketua Umum APKOMINDO Ir. Soegiharto Santoso, SH., telah berakhir dengan putusan bebas murni di tingkat kasasi Mahkamah Agung RI. Selaku...

Sering Padam Listrik di Banyuates Sampang, Arowana Super Red Seharga 20 Juta Mati

Herman Hidayat Pemilik Arowana Super Red Terlihat Pilu Saat Memegang Arowana Kesayangannya Mati Akibat Sering Padam Listrik. (Foto: Varies) Trankonmasinews.com, SAMPANG - Dampak sering padam...

Hati Hati Penipuan, Ngaku Kerja di Bagian Layar Stasiun Diskotik Surabaya

Hati-hati Akbar Jumavo Mengaku Pihak Stasiun Tunjungan Plaza Surabaya Berhasil Menipu Puluhan Orang. (Foto: Redaksi) Trankonmasinews.com, SURABAYA - Hati-hati penipuan promosi pasang layar yang dilakukan...

PSHT Sampang Ucapkan Selamat Tahun Baru 2025

Hanafi, Ketua PSHT Cabang Sampang, Madura, Jawa Timur. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG – Hanafi, Ketua Cabang Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) Kabupaten Sampang menyampaikan ucapan...

Melalui Disporabudpar, Pemkab Sampang Peringati Hari Jadi ke 401

Rudy Arifianto Menggelar Ziarah ke Makam Rato Ebuh. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sampang melalui Dinas Pemuda Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata (Disporabudpar)...

Ajimuddin Ketua Projo Sumenep: Parpol Senayan Perlu Ikut Menjelaskan PPN 12%

Ajimuddin Elkayani, Ketua DPC ProJo Sumenep. (Foto: Varies) Trankonmasinews.com, SUMENEP - Kenaikan PPN (pajak pertambahan nilai) dari 11% menjadi 12% akan berlaku dalam hubungan beberapa...

Korupsi Lapen 12 Miliar di Sampang, Polda Jatim: Sudah Ada Kerugian...

Puluhan Aktivis Yang Tergabung di LSM Lasbandra Mendatangi Polda Jatim Perihal Dugaan Perbuatan Melawan Hukum (PMH) Korupsi Lapen 12 Miliar. (Foto: Varies) Trankonmasinews.com, SURABAYA -...

More Articles Like This