Tamberu Laok

Warga Tamberu Laok Sampang Apresiasi Pekerjaan Lapen Melalui Dana Desa

Pekejaan Proyek Dana Desa Pada Era Pj Kades Tamberu Laok, Effendi. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG - Warga Tamberu Laok mengapresiasi Pemerintah Desa (Pemdes) karena telah membangun jalan  melalui program dana desa tahun 2024. Proyek tersebut ialah Lapis Penetrasi (Lapen) yang terletak...

Antisipasi Longsor Pemdes Tamberu Laok Sampang Bangun Tembok Penahan

Tembok Penahan Tanah (TPT) di Dusun Toguren, Desa Tamberu Laok, Kecamatan Sokobanah. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG - Mengantisipasi longsor Pemerintah Desa Tamberu Laok membangun tembok penahan tanah (TPT) di Dusun Toguren, Desa Tamberu Laok, Kecamatan Sokobanah, Kabupaten Sampang, Kamis (20/12/2023) Tembok...

Warga Tamberu Laok Sampang Riang Gembira Dapat Bantuan BLT DD

Nenek Penerima Asal Tamberu Laok Sampang Sumringah Setelah Menerima Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG - Puluhan warga Tamberu Laok, Kecamatan Sokobanah berbondong-bondong mencairkan bantuan langsung tunai Dana Desa (BLT DD) di Bank Sampang yang terletak di...

Manfaatkan Dana Desa, Pemdes Tamberu Laok Sampang Lakukan Pengaspalan Jalan

Pengaspalan di Tamberu Laok Sampang Melalui Program Dana Desa 2023 Trankonmasinews.com, SAMPANG -  Memanfaatkan dana desa Pemerintah Desa Tamberu Laok terus menggenjot pembangunan. Diantaranya ialah pengaspalan jalan lingkungan. Pengaspalan tersebut menelan anggaran sekitar 240 juta melalui program dana desa tahun 2023....

Pemdes Tamberu Laok Sampang Tuntaskan Pekerjaan Rabat Beton

Melalui Dana Desa Pemdes Tamberu Laok Sampang Tuntaskan Pekerjaan Rabat Beton di Dusun Duwek Rajeh, Sokobanah, Sampang. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG - Pemerintah Desa (Pemdes) Tamberu Laok telah sukses membangun jalan rabat beton melalui program Dana Desa (DD) Tahun 2023....

Pemdes Tamberu Laok Sampang Salurkan Ratusan Beras Bulog

Para Lansia di Tamberu Laok Sampang Merasa Gembira Saat Menerima Bantuan Beras Bulog Trankonmasinews.com, SAMPANG - Pemerintah Desa Tamberu Laok menyalurkan ratusan bantuan ketahanan pangan ialah bantuan beras bulog langsung dari pemerintah pusat. Bantuan beras bulog yang tersalurkan di Desa...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Terungkap, Pelaku Pembunuhan di Tebanah Sampang Seorang Perempuan

Perempuan Berkerudung Orange Terduga Pelaku Pembunuhan di Tebanah Diamankan Polisi. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG- Mayat seorang lelaki yang berinisial S...
- Advertisement -spot_img