Pj Bupati Banyumas Periksa Jembatan Kaca Akibat Jatuhnya Wisatawan

Must Read
spot_img
Pj Bupati Hanung tinjau Jembatan Kaca The Geong, minta Wisata serupa lakukan pemeriksaan, (26/10/2023).

Pj Bupati Banyumas Hanung Cahyo Saputro, meninjau Jembatan Kaca The Geong, pasca insiden jatuhnya empat wisatawan, saat berjalan diatas  Jembatan Kaca.

Mereka yang berada di sekitar Parkiran Hutan Pinus Limpakuwus Kecamatan Sumbang, Kabupaten Banyumas Rabu pagi (25/10/2023).

Dengan didampingi para asisten masing-masing Asisten Pemerintahan dan Kesra Nungki Hari Rachmat, Aasisten Perekonomian dan Pembangunan Junaidi, Asisten Administrasi dan semua instansi di Kabupaten Banyumas.

Menurut Amin ia melihat dari dekat, lokasi musibah yang sudah diberi garis pembatas police line.

Ia meminta mulai Kamis hari ini (26/10/2023), kepada pelaku wisata yang ada jembatan kaca untuk menutup sementara.

“Kami minta seluruh pelaku wisata di Banyumas, untuk menghentikan atau menutup sementara wahana jembatan kaca.

Untuk dilakukan pengecekan standar keselamatan jembatan kaca tersebut,” katanya.

Selain itu pihaknya telah memerintahkan kepada dinas terkait, untuk melakukan pengecekan wahana jembatan kaca yang ada di Banyumas, guna memastikan keselamatan wisatawan.

“Selasa besok kami akan kumpulkan pelaku wisata yang ada di Banyumas, yang terdapat jembatan kaca,” kata Hanung.

Usai meninjau jembatan, Hanung menjenguk korban luka di salah satu rumah sakit di Purwokerto. Korban tersebut ikut terjatuh saat jembatan kaca pecah.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Latest News

Viral: PM Thailand Naik MRT, Para Penumpang Tidak Kenal Dirinya

TRANKONMASI NEWS - Viral: Perdana Menteri Thailand Paetongtam Shinawatra, naik kereta api berjenis MRT penumpang dan turis cuek. Perdana Menteri...
- Advertisement -spot_img

HotNews

Naik

Viral: PM Thailand Naik MRT, Para Penumpang Tidak Kenal Dirinya

TRANKONMASI NEWS - Viral: Perdana Menteri Thailand Paetongtam Shinawatra, naik kereta api berjenis MRT penumpang dan turis cuek. Perdana Menteri Thailand Paetongtam Shinawatra, naik kereta...
Diah

Rieke Diah Pitaloka, Pertanyakan Proyek Stasiun Bandung Belum Selesai

TRANKONMASI NEWS - Rieke Diah Pitaloka menjadi sorotan, seorang artis dan anggota DPR RI singgung proyek pembangunan. Stasiun Bandung. Berawal celotehan Rieke Diah Pitaloka, terkait...
Ijazah

Isu Ijasah Jokowi, Siapakah Aktor Utama..?

TRANKONMASI NEWS- Penyebaran isu Ijazah mantan Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) para, awak media berkumpul di kediaman Solo Jawa Tengah. Pada Rabu, (11/4/25). Saat berkembangnya...
Aksi

Aksi Brutal Debt Colector Rampas Mobil di Mojekerto Jatim

TRANKONMASI NEWS - Aksi brutal oknum, debt colector Pepet mobil Toyota Avanza milik EW warga asal Nganjuk Jawa Timur. EW pria paruh baya warga asal...
Batubara

Pemkab Batubara Perlu Perhatian Khusus Keberadaan BPD

TRANKONMASI NEWS, Batubara - Kurangnya perhatian pemerintah daerah, terhadap nilai tugas dan fungsi Badan Permusyawaratan Desa (BPD) ungkap Mukhlisun. Ketua DPC Asosiasi Badan Permusyawaratan Desa...
Kotawaringin

Video Asusila Beredar di Kotawaringin Polisi Usut Tuntas

TRANKONMASI NEWS - Beredar Video Porno di media sosial via, WhatsApp di Kotawaringin Timur Kalimantan Tengah terkuak, (12/4/2025). Beredar contain Video Porno tersebut, masyarakat Kotawaringin...

Diduga Pungli, Oknum Operator Kecamatan di Sampang Patok Harga SPJ DD ADD Senilai Rp...

Ilustrasi Pungli Dana Desa dan Alokasi Dana Desa. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG - Disinyalir melakukan pungutan liar (Pungli) oknum operator kantor Kecamatan Sokobanah bernama Bustomi...
Dirut

Dirut Bank Kalbar Mundur, Akhyani Beri Komentar..

TRANKONMASI NEWS - Paskah mundurnya Dirut PT. Bank Pembangunan Daerah / Bank Kalbar " Rokidi menjadi topik hangat. Terkait pembobolan atau penggelapan dana, nasabah sebesar...
Naik

Viral: PM Thailand Naik MRT, Para Penumpang Tidak Kenal Dirinya

TRANKONMASI NEWS - Viral: Perdana Menteri Thailand Paetongtam Shinawatra, naik kereta api berjenis MRT penumpang dan turis cuek. Perdana Menteri Thailand Paetongtam Shinawatra, naik kereta...

More Articles Like This