Lelang Proyek Smart Room Sampang Ada Dugaan Persekongkolan Jahat

Penulis: Varies Reza Malik Editor: Hilman Dani Aufar

Must Read
spot_img

Kualitas Tembok Pecah-Pecah dan Cat Mengelupas di Smart Room Sampang (Foto: Istimewa)

Trankonmasinews.com, SAMPANG – Tender proyek Pembangunan dan Interior Smart Room Sampang janggal ada dugaan persekongkolan jahat antara Penyedia Jasa dan Panitia Lelang, Rabu (11/10/2023)

Smart Room tersebut baru saja diresmikan oleh Bupati Sampang, H Slamet Junaidi. Namun, sebagian kondisi tembok pecah-pecah dan cat mengelupas.

Berdasarkan hasil penelusuran di laman resmi LPSE Sampang proses penawaran lelang hanya turun sekitar 1,9%. HPS-nya 3.416.776.360.00 ditawar oleh CV Yana dari Bekasi sebesar 3.351.240.445.95.

“Itu prosesnya lelangnya janggal sekali, ada dugaan persekongkolan jahat antara Penyedia Jasa dan Panitia Lelang. Yang nawar hanya dua Penyedia Jasa terus penawaran turun sekitar 1,9%,” kata Hanafi, Aktivis Ormas ProJo Sampang.

Ia menduga proses lelang hanya sebuah sandiwara untuk meloloskan CV Yana dari Bekasi.

“Disinyalir ada sandiwara saat tahap proses lelang berlangsung. Untuk meloloskan CV Yana dari Bekasi agar jadi pemenang tender Pembangunan dan Interior Smart Room Sampang, makanya kualitasnya kurang bagus sehingga ada tembok yang pecah-pecah dan cat yang mengelupas,” terangnya.

Dalam waktu dekat pihaknya akan melaporkan hal ini ke Aparat Penegak Hukum.

“Itu kan satuan kerjanya Diskominfo Sampang. Akan kami kaji terlebih dahulu dengan tim, jika unsurnya masuk maka akan dilanjut laporan ke Aparat Penegak Hukum dugaan Kolusi, Korupsi, dan Nepotisme (KKN),” tuturnya.

Sementara itu Bupati Sampang, H Slamet Junaidi saat disinggung oleh wartawan saat Jumpa Pers di Smart Room Sampang. Ia berdalih bahwa itu bukan tugasnya.

“Soal kualitas bukan tugas kami, karena itu sudah dikontraktualkan. Kami hanya mempersetujui kebijakan, membuat program, yang tentunya saya ingin bagaimana kita melakukan ekstra pembangunan ke depan,” tegasnya.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Latest News

Terungkap, Pelaku Pembunuhan di Tebanah Sampang Seorang Perempuan

Perempuan Berkerudung Orange Terduga Pelaku Pembunuhan di Tebanah Diamankan Polisi. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG- Mayat seorang lelaki yang berinisial S...
- Advertisement -spot_img

HotNews

Terungkap, Pelaku Pembunuhan di Tebanah Sampang Seorang Perempuan

Perempuan Berkerudung Orange Terduga Pelaku Pembunuhan di Tebanah Diamankan Polisi. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG- Mayat seorang lelaki yang berinisial S ditemukan di lahan kosong di...

Tiga Pengacara Kondang Menginisiasi dan Bersikeras Firdaus Harus Dipecat

Acong Latif (Kanan) dan Farhat Abbas (Tengah) Serta Hotman Paris (Kiri). (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, JAKARTA - Sejak kejadian yang dilakukan oleh kuasa hukum Rasman Arif...

Gegara Seismik Migas Petronas, GMPPS Pamekasan Akan Gelar Demo di PT Elnusa Jakarta

Ilustrasi Kapal Seismik Migas Petronas Carigali Bekerjasama Dengan PT Elnusa. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, PAMEKASAN - Gerakan Mahasiswa dan Pemuda Pejuang Keadilan (GMPPS) Pamekasan, Madura akan...

Musrenbangcam Banyuates Dihadiri Langsung Rudy Arifianto Pj Bupati Sampang

Suasana Khidmat Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan (Musrenbangcam) di Banyuates. (Foto: Mansur) Trankonmasinews.com, SAMPANG - Rudy Arifianto, Pj Bupati Sampang menghadiri langsung acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang)...

Melalui DD 2024, Pemdes Tamberu Laok Sampang Sukses Bangun Drainase

Pembangunan Drainase di Tamberu Laok Berjalan Mulus. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG - Melalui program Dana Desa (DD) tahun anggaran 2024 Pemerintah Desa (Pemdes) Tamberu Laok...

Polsek Tanjung Bumi Bangkalan Obrak Abrik Arena Sabung Ayam

Kerap Dijadikan Tempat Perjudian Sabung Ayam Polisi Obrak-Abrik Lokasi di Tagungguh, Tanjung Bumi, Bangkalan. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, BANGKALAN - Polsek Tanjung Bumi kesatuan Polres Bangkalan...

Melodi Kebersamaan, Mahasiswa Fikom Universitas Dr Soetomo Surabaya Gelar Event Spektakuler

Acara Suararasa Berlangsung Meriah di Universitas dokter Soetomo, Surabaya. (Foto: Varies) Trankonmasinews.com, SURABAYA – Mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi (FIKOM) Universitas doktor Soetomo (UNITOMO) Surabaya menggelar...

Mau Liburan ke Surabaya, Ayo Bermalam di Country Heritage Hotel

Budi, Cales Coordinator Country Heritage Surabaya. (Foto: Varies) Trankonmasinews.com, SURABAYA - Mau liburan ke Kota Surabaya dan bingung cari hotel untuk istirahat, ayo bermalam di...

Terungkap, Pelaku Pembunuhan di Tebanah Sampang Seorang Perempuan

Perempuan Berkerudung Orange Terduga Pelaku Pembunuhan di Tebanah Diamankan Polisi. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG- Mayat seorang lelaki yang berinisial S ditemukan di lahan kosong di...

More Articles Like This