Warga Protes, Bulan Ramadhan Tempat Biliard di Jatra Timur Sampang Dilayani Wanita Seksi

Penulis: Varies Reza Malik Editor: Hilman

Must Read
spot_img

Tempat Main Bola Biliard di Jatra Timur, Banyuates, Sampang Bebas Beroperasi di Bulan Ramadhan (Foto: Istimewa)

Trankonmasinews.com, SAMPANG – Warga Jatra Timur memprotes bahwa selama bulan Ramadhan ada tempat permainan bola sodok biliard dilayani langsung oleh wanita seksi di Cafe Gono-Gini, Desa Jatra Timur, Kecamatan Banyuates, Kabupaten Sampang, Rabu (27/03/2024)

Selain dilayani oleh perempuan-perempuan cantik tempat hiburan permainan bola biliard tersebut berlangsung hingga jam 02.00 dini hari menjelang sahur.

“Itu tempat permainan bola biliard di Cafe Gono Gini hingga 02.00 dini hari. Selain itu juga dilayani perempuan-perempuan seksi dan cantik,” kata salah satu warga yang enggan disebut namanya.

Ia pun mengungkapkan kepada media ini bahwa kota-nya Banyuates itu di Jatra Timur. Karena, ada sewa tempat main biliard hingga dini hari menjelang sahur.

“Wah mas di sini itu hingga dini hari, dilayani perempuan cantik lagi, pokoknya heboh banget,” ucapnya.

Dirinya meminta kepada Satpol PP dan juga pihak kepolisian agar segera menutup sementara tempat permainan bola biliard di Jatra Timur, selama bulan puasa berlangsung.

“Tolong Satpol PP dan Kepolisian menutup sementara tempat permainan bola biliard. Ini kan sudah tertuang dalam himbauan Pemkab Sampang selama bulan Ramadhan. Kenapa petugas masih kecolongan,” terangnya.

Berdasarkan surat himbauan dari Pemkab Sampang selama bulan Ramadhan. Ialah tidak boleh melakukan kegiatan yang mengganggu ketenangan masyarakat. Diantaranya, membunyikan petasan, membuka karaoke, dan permainan bola biliard.

Akan tetapi petugas kecolongan selama 15 hari bulan puasa berlangsung. Tempat permainan biliard di Jatra Timur bebas beroperasi, para pemuda pun riwa-riwi keluar masuk area Cafe Gono Gini.

Sementara itu AKP Sunarno, Kapolsek Banyuates akan segera memberi himbauan kepada pemilik permainan bola biliard tersebut.

“Iya nanti kami kasih himbauan kepada pemilik cafe tersebut. Terimakasih atas informasinya mas,” tegasnya.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Latest News

Terungkap, Pelaku Pembunuhan di Tebanah Sampang Seorang Perempuan

Perempuan Berkerudung Orange Terduga Pelaku Pembunuhan di Tebanah Diamankan Polisi. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG- Mayat seorang lelaki yang berinisial S...
- Advertisement -spot_img

HotNews

Terungkap, Pelaku Pembunuhan di Tebanah Sampang Seorang Perempuan

Perempuan Berkerudung Orange Terduga Pelaku Pembunuhan di Tebanah Diamankan Polisi. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG- Mayat seorang lelaki yang berinisial S ditemukan di lahan kosong di...

Tiga Pengacara Kondang Menginisiasi dan Bersikeras Firdaus Harus Dipecat

Acong Latif (Kanan) dan Farhat Abbas (Tengah) Serta Hotman Paris (Kiri). (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, JAKARTA - Sejak kejadian yang dilakukan oleh kuasa hukum Rasman Arif...

Gegara Seismik Migas Petronas, GMPPS Pamekasan Akan Gelar Demo di PT Elnusa Jakarta

Ilustrasi Kapal Seismik Migas Petronas Carigali Bekerjasama Dengan PT Elnusa. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, PAMEKASAN - Gerakan Mahasiswa dan Pemuda Pejuang Keadilan (GMPPS) Pamekasan, Madura akan...

Musrenbangcam Banyuates Dihadiri Langsung Rudy Arifianto Pj Bupati Sampang

Suasana Khidmat Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan (Musrenbangcam) di Banyuates. (Foto: Mansur) Trankonmasinews.com, SAMPANG - Rudy Arifianto, Pj Bupati Sampang menghadiri langsung acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang)...

Melalui DD 2024, Pemdes Tamberu Laok Sampang Sukses Bangun Drainase

Pembangunan Drainase di Tamberu Laok Berjalan Mulus. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG - Melalui program Dana Desa (DD) tahun anggaran 2024 Pemerintah Desa (Pemdes) Tamberu Laok...

Polsek Tanjung Bumi Bangkalan Obrak Abrik Arena Sabung Ayam

Kerap Dijadikan Tempat Perjudian Sabung Ayam Polisi Obrak-Abrik Lokasi di Tagungguh, Tanjung Bumi, Bangkalan. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, BANGKALAN - Polsek Tanjung Bumi kesatuan Polres Bangkalan...

Melodi Kebersamaan, Mahasiswa Fikom Universitas Dr Soetomo Surabaya Gelar Event Spektakuler

Acara Suararasa Berlangsung Meriah di Universitas dokter Soetomo, Surabaya. (Foto: Varies) Trankonmasinews.com, SURABAYA – Mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi (FIKOM) Universitas doktor Soetomo (UNITOMO) Surabaya menggelar...

Mau Liburan ke Surabaya, Ayo Bermalam di Country Heritage Hotel

Budi, Cales Coordinator Country Heritage Surabaya. (Foto: Varies) Trankonmasinews.com, SURABAYA - Mau liburan ke Kota Surabaya dan bingung cari hotel untuk istirahat, ayo bermalam di...

Terungkap, Pelaku Pembunuhan di Tebanah Sampang Seorang Perempuan

Perempuan Berkerudung Orange Terduga Pelaku Pembunuhan di Tebanah Diamankan Polisi. (Foto: Istimewa) Trankonmasinews.com, SAMPANG- Mayat seorang lelaki yang berinisial S ditemukan di lahan kosong di...

More Articles Like This